FanGirling to Korea part IV - when pictures say it all.



Warning : Pictures Galore! Hahahaha.....

Dari iseng-iseng liat album foto-foto di folder komputer, saya tergelitik buat bercerita lewat foto-foto yang saya ambil selama perjalanan saya ke Korea. Perjalanan penuh kenangan plus keceriaan dengan level infinity ^__^. Dan sebelumnya, saya ingin memperkenalkan para SeoulVivor slash fangirls, teman-teman senasib-sepenanggungan ketika jalan-jalan kesana.

Naomi ssi

Puti ssi

Mira ssi

Echy ssi

Putri ssi
Moris ssi

and of course Me ^^

Sejak dari bandara Soekarno-Hatta, kamera memang ga lepas dari tangan saya. Saya yang lebih seneng memotret daripada dipotret senang betul rasanya punya banyak objek untuk di foto walau kamera dan kemampuan motret yang ala-kadarnya.

Heading to Boarding Area at Jakarta's Airport

Transit to Kuala lumpur waiting for a shuttle to Tunes Hotel

Always say cheese No matter what

Our luggage. Too much for 10 days trip? womennn 

Our Shuttle has finally arrived, hardly moved our tired ass to the bus 

Tunes Hotel still in KL LCCT airport area

Setelah menempuh sekitar 2 jam perjalanan dari Jakarta untuk transit di Kuala Lumpur, rentang waktu sekitar 13 jam untuk penerbangan berikutnya (which is ke Korea)  kami putuskan untuk menginap di Tunes Hotel. Hotel yang masih memiliki kerabat dekat dengan Air Asia ini berada  di dalam wilayah airport sehingga amat sangat ideal bagi para transit-er macam kami.

Sekedar informasi, awal dibukanya rute penerbangan ke Korea oleh Air Asia, maskapai ini tidak menyediakan direct flight dari Jakarta ke Korea (tidak seperti sekarang-walau masih tetap harus transit ke KL). Sehingga, kami mau tak mau harus membuat flight connecting sendiri yang mengakibatkan rentang waktu yang cukup lama. Tapi tidak masalah, apalagi secara budget, kami mendapatkan harga bagus untuk ke-semuanya.

Flight Jkt-KL-Jkt = IDR 355.000
Flight KL-Incheon-KL = 360 RM atau sekitar 1.080.000 IDR (kurs 3.000)
Tunes Hotel = 142.99 RM /2 orang per kamar = 71.49 RM (214.470 IDR)

TOTAL : 1.649.470 IDR ! 
Tahun ini ada yang bisa dapat di bawah 2 juta dari Air Asia ke Korea?




Check in counter at LCCT 


VOILA! Touch Down Incheon with SEOUL SUMMER PROGRAM in Hand

The  futuristic building at the back ground is AREX station. Airport Express by trail 

But we decided to take a Limousine bus. This is the shelter to Hongdae 

Tired but Trilled !!!



Jadi seperti yang pernah saya ceritakan di artikel blog saya sebelumnya, ada beberapa moda yang bisa dipakai untuk menuju kawasan Seoul dari Incheon Airport yang notabene berada di luar Seoul. Ada Kereta (Arex), Bus (Limosine Bus), Taksi (kalo punya budget lebih), atau mungkin di jemput Oppa ??? hehehehe...

Limosine Bus. Nyaman, dingin, empuk and so much worth it for 12.000 W

Semacam anak STM di ajak ke puncak, milihnya tetap bangku paling belakang. RUSUH.


Yang sering nonton Kdrama, lokasi ini pasti familiar, zebra cross di  Incheon 


DAY 2 : EWHA Womans University (or Shinchon area)


at Hongdae subway Station 

Shinchon street

looking for a place to having a lunch


EWHA Land marks

beautiful architectural at EWHA




DAY 3 : SBS for INKIGAYO and HONGDAE at Night


Us and our precious INKIGAYO tickets! :D


Inkigayo queue in front of  the SBS Building,
while we were having our lunch across the street.

Bubaran Inkigayo. Waiting for Idols near the red light. 


Happy? Happyyyy........



Hongdae at night in summer


us again...oh yeah there'll be plenty of us, here ^___^

Ms. Echy with her summer flowery dress at Hongdae




DAY 4 : Gyeongbokgung Palace - Kimchi Museum (but failed) - Coex Mall


Putri and Echy, they were glowing in Korea and
look at those pair of cute boot of a lady with gadget. so happening!

a special paving block from the station to the Gyeongbokgung Palace. 

Interpretation pillar to the palace 

area map of the Gyeongbokgung Palace

Gyeongbokgung entrance gate from the subway 


Levitating level Failed >,<


Thanks, Tripod!


Perempuan dan berfoto. Ke'seruanya akan bertambah ketika sedang traveling. Saya sih termasuk yang suka jeprat-jepret. Nah, temen-temen saya nih hobi banget di foto-foto. Makanya biar semua kebagian masuk frame, kita bisa ngandalin si kaki tiga alias tripod. Sekarang banyak tripod-tripod yang ringkes, gampang dibawa dan ringan (googling for more). Jadi bawa tripod selama traveling itu beneran ga ada salahnya.


Poster iklan filmnya Ha Ji Won  yang segede dosa di pintu keluar subway 

Coex, Mall yang mirip labirin dan rada bikin bingung

Dan kemudian tante ga tahan buat mampir. Yukkkk...

Coex Exterior building

Bersenda-gurau di taman depan gedung Coex

this is Jumping! another levitating failure XDD

our happy momento!


the dancing water falls!

G20 Seoul Summit 2010 Land Mark beside Coex Mall

DAY 5 Arirang Studio-Apgujong area

Berkunjung ke Arirang Studio nampak jadi suatu pengalaman yang cukup berkesan. Pertama, karena ga semua traveler Indonesia  kepikiran mau ke sini (bok, ngapain jauh-jauh ke Korea malahan maen-maen ke stasiun tv) tapi buat kami, ini suatu nilai plus, bagian dari perjalanan para kpop lover yang lagi napak tilas ke tempat biasanya para Idol datang, hahaha..ga deng, more than that kok actully....


Radio dan TV Arirang ada dalam satu gedung yang sama

DJ urig 

wawancara radio Arirang dengan penyanyi essence mix alias campur sari

the real Arirang radio DJ 

DJ Isak from SM Entertainment  in action! 

Mampir ke KyoChon Chikin


Terjebak hujan di Apgujong - nongkrong di Kyeochon chikin.


Day 6 : Sejong Art Center-Gwanghamun Plaza-Namdaemun Market-Myeongdong Market-Musical  Show Three Musketeers by Kyuhyun Super Junior

Karena malamnya kita bakal nonton pertunjukan musical theatre "Three Musketeers" dengan bintang utama Kyuhyun dari Super Junior, maka siangnya kita nge-cek lokasi tempat pertunjukan sekaligus tuker tiket fisik yang udah kita beli via online tempo hari. Pertunjukannya di Sejong Art Center yang letaknya di Gwanghamun Square / Plaza. 

Sejong Art Center di depan Gwanghamun Plaza

Lupa nama gedungnya. letaknya persis di samping bangunan Sejong art center

We are going to watch the Musical opera "Three Musketeers" with Kyuhyun Suju as the star

sumbangan beras dari para fans Kyuhyun sebagai perlambang kemakmuran
berasnya sih nanti di sumbangkan lagi ke tempat yg membutuhkan
Eh, dari Fans Indonesia juga ada lohhhh ^^

weeeeee............

HAPPY level Infinity 


kelakuan......


Gwanghamun Plaza ini adalah sebuah land mark paling populer di Seoul dimana di tengahnya terdapat Patung Raja Sejong pencetus huruf hageul yang duduk dengan wibawanya. serta patung panglima perang, Yi Sun Sin (googling for more). Gwanghamun Plaza itu letaknya strategis banget. Di kelilingi Gyeongbokgung Palace, Sejong art center serta cheonggyecheon stream alias sungai kecil yang jadi tempat nongkrong sekaligus objek wisata gratis.



Namdaemun market - semacam pasar baru atau pasar ptaling jaya di KL
Jalan-jalan ke Myeongdong marketnya bisa di baca di sini :  http://t4tz.blogspot.com/2012/05/fangirling-to-korea-part-iii-myeongdong.html 




Day 7 : National Museum of Korea - Namsan Tower - Love Lock - Teddy Bear Museum - Myeongdong again!

Pathway mark to the Museum ^^

Heading to exhibition Hall

this is the exterior of the exhibition hall museum


Now we are inside the museum!


No worries, all the interpretation boards in bilingual 









I Like this HUGE museum!


Children's Museum. Isinya permainan anak-anak dari waktu ke waktu

Minuman dingin dari restoran di dalam area museum ^^



Cable Car!




view from Namsan Cable Car

ga mau naik cable car? oh jalan juga bisa. 30 menit dan nanjak booo...

jalan nanjak? no thank you hehehe



Namsan Seoul Tower ! 



siap-siap di banjiri dengan 'tanda cinta' lope-lope...



Namsan Tower


 Padlock of Love GALOREEEE....





Some of our wishes ^^

Bahkan ada yang gantungin panci khas Korea di Love lock area! 

Delusional vs realita ...Ibu Rumah tangga vs Fan girl


Teddy Bear Museum inside Namsan

Lorong menuju Museum Teddy Bear

Ini seukuran orang loh





T___T echy, your foottt....

Restoran yang ada di Namsan Tower





Day 8 : Namsanggeol Hanok Village - Cheonggyecheon Stream - Itaewon - Insadong

Ada Golden Bell Award information di salah satu wall subway   Ajang film Festival bergengsi di Korea 

Ada live size board buat foto-foto di depan Namsanggeol Hanok Village


Interpretation boards

Suka banget sama bangunan model begini ^^


Rumah-rumah tradisional di Namsanggeol

Semacam tempat cuci kaki 

Contong Jib

Gentong-gentong yang (biasanya) isinya fermentasi pasta chili atau gokujang

Salamualaikummmm....

Gak di Betawi, ga di Korea...rumah tradisionalnya punya bale-bale

cheonggyecheon stream!


Even in Summer, the water is still so colddd....

Pengunjungnya, mulai dari keluarga....

Turis interlokal....

sampe yang pacaran juga adaa...

Hari terakhir di Seoul, kita habiskan dengan shopping! jadi kameranya disingkirin dulu dan diganti sama kantong-kantong belanjaan...^^ - Kami sih engga menganggap diri kami adalah backpacker, we more like Fun Traveler. Ga ngejar target, santai, dan selalu dibawa senang kemanapun kami pergi. Yang pasti sih, jalan-jalan itu ambil sisi gembiranya dan selalu mengukur diri. Kalo ga sanggup capek-capekan, ya jangan bikin itinerary terlalu padat dalam satu hari. Apalagi kalo jalan bareng temen-temen yang kemampuan dan kemauannya beda-beda. Just enjoy your traveling time! Korea, I'll see you again, someday!!

Happy Traveling ^^






6 comments:

Anonymous said...

ngiriii.. >< hehe

Tatz Sutrisno said...

Don't beeeee ^^

dinoy said...

"Kami sih engga menganggap diri kami adalah backpacker, we more like Fun Traveler. Ga ngejar target, santai, dan selalu dibawa senang kemanapun kami pergi. Yang pasti sih, jalan-jalan itu ambil sisi gembiranya dan selalu mengukur diri. Kalo ga sanggup capek-capekan, ya jangan bikin itinerary terlalu padat dalam satu hari. Apalagi kalo jalan bareng temen-temen yang kemampuan dan kemauannya beda-beda. Just enjoy your traveling time!"

Artikel dan foto-fotonya seruu.. and i like that statement. Traveling memang nggak seharusnya diributkan dengan gaya macam apa, tp have fun disesuaikan dengan kemampuan! Lucu level infinity! LOL! XD

Tatz Sutrisno said...

@Dinoy...

Karena percaya atau enggak, butuh kesabaran extra kalo mau traveling bareng-bareng model bedol desa begini. Jadi Enjoy ajaa..ga usah dibawa repot ^^

Putri said...

Ka, tanya dong. Kalo beli tiket di interpark gimana ya step by step paymentnya, cara bayar kartu kreditnya itu yang gimana? kalo purchase di internet udah kelar

Tatz Sutrisno said...

Hi @Putri,

interparknya udah pilih yang Global dan in English kan? kalo udah tinggal log in (buat akun) lalu pilih ticket show, terus ikutin petunjuknya aja kok. Di payment details tinggal pilih local atau foreign Credit Card. kalo kamu pake CC terbitan Indonesia pilih yang Foreign Card, dan isi kolomnya seperti biasa.
selesai nanti ada bukti pembayaran via email, print dan bawa ke loket penukaran biasanya di Venue atau di loket penukaran yg diinfokan di emailnya. selesai